9 Cara Top Up OVO Lewat Kartu Debit yang Mudah dan Cepat

Cara Top Up OVO Lewat Kartu Debit – Untuk sekarang ini penggunaan uang elektronik memang sudah menjadi pilihan utama untuk kebanyakan orang. Karena dengan mengunakan uang elektronik atau dompet digital dinilai lebih mudah dan lebih cepat, bahkan prosesnya tidak ribet seperti pembayaran uang cash. Oleh karena itu, tak heran jika sekarang ini banyak sekai dompet digital yang sudah bisa kalian gunakan dan salah satunya adalah OVO.

Untuk menggunakan OVO memang sangat mudah sekali, karena kita cukup membutuhkan aplikasinya saja kok. Karena pada dasarnya semua dompet digital bisa untuk melakukan transaksi dengan aplikasi, sehingga untuk proses transaksi atau top up akan lebih mudah dan lebih cepat. Bila berbicara top up saldo OVO, untuk sekarang ini bisa dilakukan dengan beberapa cara seperti top up lewat ATM Bri atau bank lainnya. Selain itu juga kita bisa menggunakan cara top up OVO lewat kartu debit.

Hanya saja untuk saat ini tidak semua kartu debit bisa digunakan untuk top up OVO, hanya kartu debit yang sudah aktif 3D Secure saja yang bisa. Beberapa kartu tersebut seperti Bank Mandiri, CIMB Niaga, Mega, BNI, BRI Nobu dan masih banyak lagi lainnya. Sedangkan unuk cara top up lewat kartu debit, nantinya kalian semua akan mendapatkan kode OTP ke lewat nomor hp yang sudah kalian daftarkan. Apabila belum ada kode OTP masuk juga, sebaiknya hubungi call center.

Jika pada kesempatan sebelumnya, kami juga sudah sempat kami sampaikan kepada kalian semua akan cara investasi di OVO. Sedangkan pada kesempatan yang sangat baik ini, kami akan informasikan kepada kalian semua akan cara top up OVO lewat kartu debit. Karena kami yakin tidak semua orang belum tahu akan carany, untuk lebih jelasnya. Kalian semua dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kami persiapakan dibawah ini untuk anda semua pengguna OVO.

Cara Top Up OVO Lewat Kartu Debit yang Mudah dan Cepat

"<yoastmark

Dalam melakukan top up saldo OVO Cash memang pada dasarnya sangat mudah sekali dan prosesnya juga sangat cepat, selain itu juga tidak dikenakan biaya admin loh. Kalian semua cukup tentukan nominalnya serta nomor hp yang sudah kalian daftarkan di aplikasi OVO. Berikut ini merupakan cara top up OVO Lewat kartu debit yang mudah dan cepat, untuk lebih jelasnya dapat simak langsung saj ulasan berikut ini.

Cara Top Up OVO Lewat Kartu Debit

1. Untuk langkah pertama cukup buka saja aplika OVO pada smartphone kalian semuanya

2. Pada menu utama, kalian semua tinggal klik saja menu Top Up

3. Kemudian kalian pilih saja menu pembayaran Kartu Debit

4. Untuk menggunakan kartu Debit, hanya untuk kartu debit yang sudah aktif 3D Secure saja

5. Untuk langkah selanjutnya kalian semua cukup masukan saja nominal yang akan kalian top up

6. Lalu pada langkah berikutnya cukup masukan saja nomor kartu debit kalian semuanya

7. Kemudian kalian semua tinggal isi masa berlaku

8. Untuk langkah selanjutnya tinggal masukan saja masukan 3 digit nomor kartu debit pada bagian belakngnya

9. Selanjutnya pada langkah terakhir, kalian semua cukup klik saja Top Up

Seperti itulah cara mudah untuk melakun top up saldo OVO dengan menggunakan kartu debit yang sudah kami sampaikan kepada kalian semuanya. Dimana di dalam cara isi saldo OVO lewat kartu debit pada dasarnya memang sangat mudah sekali dan prosesnya juga sangat cepat. Pada saat kalian sudah klik Top Up, maka bank akan mengirimkan kode OTP ke nomor hp yang sudah kalian daftarkan. Mungkin cukup sekian yang bisa kami sampaikan kepada kalian semuanya, semoga informasi diatas dapat bermanfaat dan berguna bagi kalian semuanya.

Tinggalkan komentar